Indirect, Direct Injection & Common Rail mobil Isuzu
Daftar Isi
Indirect Injection Pada Mesin Diesel
![]() |
Indirect Injection |
Pada sistem Indirect Injection ini Biasanya dilengkapi dengan Busi Pemanas, Untuk membantu membakar bahan bakar pada waktu dihidupkan pada mesin dingin.
Indirect Injection Pada Mesin Bensin
![]() |
Indirect Injection Pada Mesin Bensin |
Direct Injection
Direct Injection Pada Mesin Bensin
![]() |
Direct Injection Pada Mesin Bensin |
Direct Injection Pada Mesin Diesel
![]() |
Diesel Direct Injection |
Contohnya pada mesin Isuzu Panther 2500 tipe 4JA1 dia adalah tipe Mesin Diesel Direct Injection Tanpa busi Pemanas.
Direct Injection Tipe Injection Pump
![]() |
Injection Pump |
Diesel Direct Injection Commonrail
![]() |
Commonrail Sistem |
Beberapa Keuntungan Dari Common rail
- Dengan tekanan injeksi (pengabutan yang sangat tinggi maka efisiensi dari mesin akan lebih tinggi ( efisinsi lebih tinggi tentunya bahan bakar akan semakin irit dan tenaga jauh lebih baik)
- Mesin diperoleh getaran dan suara yang lebih halus.
- Unit dilengkapi dengan Control electronik ( ECU) sehingga waktu pengabutan, timing pengabutan dapat dengan mudah dimanipulasi oleh Piggy back untuk diperoleh tenaga yang lebih baik.